Buku ini memaparkan tentang 10 jenis sulam yang umum, yaitu sulam benang dasar, sulam needle painting, sulam aplikasi, sulam peniti, sulam hongaria, sulam brasil, sulam sisir, sulam timbul, sulam p…
Buku ini menyajikan teknik membuat motif bunga menggunakan tusuk bullion yang dirangkai dengan tusuk lain. Anda yang pemula pun akan mudah mengikutinya dan mengaplikasikannya di pakaian, tas tangan…
Hobi menyulam ditambah sedikit bakat seni bisa menghasilkan pemasukan cukup besar bagi keluarga. Penulis buku ini telah membuktikan hal ini. Seni menyulam bukan melulu bakat, bisa dipelajari dan as…
Buku ini memberi inspirasi beragam sulam bunga yang cantik dan elegan sebagai hiasan pada bros, liontin, dan cincin. Aksesori bersulam ini sangat cocok dipadankan dengan busana muslimah dan pesta d…
Berbagai produk menarik untuk anak disajikan di sini, seperti alas main anak, pelindung boks bayi, dan banyak lagi. Lengkap dengan pola dan teknik yang mudah dibuat. Dan buku ini memuat banyak ide …
Buku ini mengasah Anda membuat motif-motif bunga dengan sulam pita. Dilengkapi gambar pola dan aplikasi produk merupakan nilai plus buku ini, sekaligus menjadi sumber inspirasi.
Buku ini menyajikan beberapa teknik sulam benang secara step by step berikut pola gambar bunga, hewan, dan sebagainya.
Buku ini membantu anda untuk berkreasi membentuk motif cantik yang dapat diaplikasikan pada pakaian, perlengkapan rumah tangga, atau benda-benda benda lain, dengan cara yang mudah.
Buku ini mengupas 12 teknik dasar sulam pita ditambah 2 teknik sulam benang. Warna dan jenis pita yang kian beragam membuat hasil tusukan dan tarikan pita semakin indah.
Buku ini merupakan kelanjutan dari buku-buku sulam sebelumnya yang sengaja dibuat atas permintaan pembaca yang sangat merespon dan antusias untuk mempelajari teknik sulam yang begitu beragam. Dala…